News

Senin, 2 Oktober 2023 – 02:04 WIB Jakarta – Baru-baru ini viral lirik lagu Dewa 19 yang berjudul ‘Pangeran Cinta‘ terinspirasi dari kitab suci Al Quran. Lagu Ciptaan Ahmad Dhani itu menjadi salah satu yang sering dibawakan saat konser. Baca Juga : Adityo Prakoso Rilis Lagu Sia-sia, Gandeng Aldi Taher jadi Model Video Klip Dilansir […]

Kapanlagi.com – Aldi Taher memiliki aksi panggung yang “gila” saat tampil menyanyi. Meski begitu, tidak membuat band beraliran Brit Pop, D’Masiv mengurungkan niatnya untuk berkolaborasi dengan Aldi Taher dalam festival musik Remember November. Festival yang digagas Nada Emas Gemilang (NEG) ini rencananya akan berlangsung pada tanggal 4 dan 5 November 2023, di Parkir Timur, Senayan, […]

Kapanlagi.com – Terus konsisten berkarya, Andien merilis album baru pada Jumat (29/9). Album berjudul Dan Lalu itu hadir dengan sebuah konser intimate bertajuk yang sama. Ya, dalam konser tersebut Andien menyajikan sebuah pertunjukan kontemplatif yang menggambarkan siklus kehidupan. Ia akan menceritakan tentang kehidupan di sela-sela 8 lagu yang ia bawakan. “Sejak aku merekam lagu Aku […]

Sabtu, 30 September 2023 – 16:15 WIB JAKARTA – Penyanyi Adityo Prakoso atau yang akrab juga dengan nama Adit, semakin memantapkan kariernya di dunia musik Tanah Air. Tepat pada hari ini, Sabtu, 30 September 2023, Adit merilis karya terbarunya sebuah lagu berjudul Sia-sia. Sebelumnya, Adit sudah memiliki beberapa single yakni “Gak Pake Hati” dan “Dia atau […]

Kapanlagi.com – Indonesia memiliki banyak sekali penyanyi solois dengan penuh talenta, seperti salah satunya Bagas RAN. Cowok bernama lengkap Bagas Rahman Dwi Saputra itu konsisten menghadirkan karya-karya barunya untuk mewarnai industri musik Tanah Air. Ide kreatifnya dalam menulis lagu seakan tak pernah habis. Terbaru, Bagas menghadirkan single bertajuk With You, tepatnya pada bulan September ini untuk para […]

Sabtu, 30 September 2023 – 09:40 WIB JAKARTA – Menjadi sebuah kehormatan tersendiri bagi penyanyi Nadin Amizah yang berkesempatan remake lagu legendaris milik Chrisye, Kala Sang Surya Tenggelam. Nadin Amizah didapuk menjadi pengisi soundtrack serial terbaru Netflix original Indonesia yang berjudul Gadis Kretek. Baca Juga : Nadin Amizah Rilis Lagu Chrisye untuk Soundtrack Gadis Kretek Sebagai […]

Jumat, 29 September 2023 – 10:07 WIB JAKARTA – Penyanyi muda asal Kota Malang, Jawa Timur, Ninaya, kembali menunjukkan eksistensinya di panggung musik Indonesia dengan merilis single terbarunya yang berjudul Lepas Darimu. Sebelumnya, Ninaya dikenal melalui partisipasinya dalam ajang pencarian bakat The Voice Kids Indonesia pada tahun 2018 dan juga sebagai peserta dalam Indonesian Idol Junior Season […]

Kapanlagi.com – Band-band besar seperti Dewa 19 dan Tipe X bakal tampil beda di festival musik D’Dangdutin Fest 2023. Baik Dewa 19 maupun Tipe X akan mengguncang acara yang diselenggarakan di Lapangan Terbang Skadron 21, Pondok Cabe, Tangerang Selatan pada 4 dan 5 November 2023 akan membawakan beberapa lagu dengan nuansa musik dangdut. “D’Dangdutin Fest […]

Rabu, 27 September 2023 – 20:37 WIB JAKARTA – Dewa 19 feat Marcello Tahitoe, Virzha, Andra and The BackBone, serta Ahmad Band akan memeriahkan konser Pesta Rakyat Jember, sebuah acara yang akan mengguncang kota Jember pada tanggal 15 Oktober 2023. Acara ini mencerminkan semangat pesta rakyat, yang bertujuan untuk mengundang semua kalangan masyarakat Jember dan pecinta […]

Kapanlagi.com – HALO ENTERTAINMENT INDONESIA (HALO HEI) kembali berkesempatan merilis Single Terbaru dari band Legendaris Dygta yang berjudul ‘Tapi Tahukah Kamu’. Pada kesempatan ini Dygta dengan bangga berduet dengan Kamasean Matthews, seorang penyanyi Indonesia yang sedang naik daun. Lagu ‘Tapi Tahukah Kamu’ bercerita tentang pasangan yang tidak bisa bersama karena perbedaan. Namun perbedaan apa tentunya kita serahkan pada […]


Play

94.7 R-lisa FM

Current track
TITLE
ARTIST

Background